
Metode Penelitian Pendidikan
Metode Penelitian Pendidikan adalah mata kuliah wajib pada Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Pendidikan (FTIK) IAIN Palu, dengan bobot 3 SKS. Mata kuliah ini membekali mahasiswa dengan pengetahuan dan keterampilan dasar metode penelitian dalam bidang pendidikan.

Dra.Mastura Minabari MM
Administrasi Pendidikan merupakan salah satu mata kuliah keahlian
kependidikan yang mengkaji konsep teoritis dan pengetahuan praktis tentang makna, prinsip, tujuan, ruang lingkup, fungsi
dan penerapan administrasi pendidikan untuk meningkatkan efisiensi dan
efektivitas penyelenggaraan kegiatan operasional pendidikan dalam rangka
mencapai tujuan pendidikan. Mempelajari administrasi pendidikan ini akan
membawa mahasiswa kepada pengetahuan dan keterampilan untuk mengorganisir
proses penyelenggaraan pendidikan yang efektif dan efisien, memberikan wawasan
dasar tentang administrasi pendidikan guna membantu memberikan suport dan
mengajak ikut serta dalam usaha mengembangkan potensi sumber daya guru dan
seluruh staf sekolah dalam rangka meningkatkan pembelajaran dalam pendidikan
menuju ke tingkat profesional.

PANCASILA MPI 03 Ardillah Abu/Uswatun Hasanah
Mata
Kuliah ini bermaksud untuk membekali kepribadian mahasiswa agar dapat berfikir
secara komprehensif integral, memiliki wawasan pengetahuan yang luas, dapat
hidup berdemokrasi, berbudi pekerti yang luhur, sadar akan hak dan kewajibannya
sebagai warganegara indonesia serta memiliki rasa tanggung jawab yang besar
akan kemajuan Negara dan bangsa Indonesia di masa depan.

Pancasila MPI 2 Ardillah Abu/ Uswatun Hasnan
Mata
Kuliah ini bermaksud untuk membekali kepribadian mahasiswa agar dapat berfikir
secara komprehensif integral, memiliki wawasan pengetahuan yang luas, dapat
hidup berdemokrasi, berbudi pekerti yang luhur, sadar akan hak dan kewajibannya
sebagai warganegara indonesia serta memiliki rasa tanggung jawab yang besar
akan kemajuan Negara dan bangsa Indonesia di masa depan.

Pendidikan Pancasila MPI 1 Ardillah Abu/Uswatun Hasanah
Mata
Kuliah ini bermaksud untuk membekali kepribadian mahasiswa agar dapat berfikir
secara komprehensif integral, memiliki wawasan pengetahuan yang luas, dapat
hidup berdemokrasi, berbudi pekerti yang luhur, sadar akan hak dan kewajibannya
sebagai warganegara indonesia serta memiliki rasa tanggung jawab yang besar
akan kemajuan Negara dan bangsa Indonesia di masa depan.

Aplikasi Komputer Manajemen
Aplikasi Komputer Manajemen terkait dengan materi aplikatif manajemen di Sekolah. Materi diawali dengan pemahaman peserta didik tentang Hardware dan software komputer, kemudian difokuskan pada aplikasi manajemen di sekolah. Berbagai aplikasi manajemen digunakan hanya sebagai pembanding, dengan tetap memfokuskan pada aplikasi komputer manajemen di sekolah. Setelah pembelajaran berlangsung, peserta didik diharapkan dapat menguasai aplikasi komputer manajemen di Sekolah, terkait dengan input, olah/manajemen data, dan output data serta., dan mengkaitkannya dengan kebutuhan sekolah.

Kepemimpinan Pendidikan Islam-Hamka/Jihan
Mata
kuliah Kepemimpinan Pendidikan membahas berbagai konsep, teori, fungsi,
tipologi, gaya dan model/pendekatan kepemimpinan pada umumnya, maupun inovasi yang dikembangkan dalam bidang
pendidikan khususnya pada lembaga pendidikan Islam baik formal maupun
nonformal, termasuk karakteristik dan kemampuan yang diperlukan bagi
pemimpin-peminpin lembaga pendidikan Islam. Secara umum, mata kuliah
Kepemimpinan mempelajari pengertian dan konsep dasar
kepemimpinan, syarat-syarat dan prinsip kepemimpinan, kepemimpinan dan
manajemen, pendekatan dan model kepemimpinan, tipe dan gaya kepemimpinan,
pengembangan dan pembinaan organisasi, peran dan fungsi kepala sekolah sebagai
pemimpin pendidikan serta pemimpin pendidikan yang
efektif